Senin, 15 Oktober 2012

Kesimpulan Dari Wireless Network & Terminal


Wireless Network merupakan Alat yang berfungsi untuk menggabungkan satu jaringan ke jaringan lain atau lebih tepatnya saling berhubungan dengan menggunakan internet. 

Implementasi ini terjadi pada tingkat fisik (lapisan) dari struktur jaringan model OSI.

Jenis Jaringan :

1.      Wireless PAN
2.      Wireless LAN
3.      Wireless Jaringan Mesh
4.      MAN Wireless
5.      Wireless WAN

Peralatan yang digunakan dalam jaringan.

§           Perangkat keras

NIC ( Network Interface Card ).
Kabel.
Konektor.
Crimping
HUB
Switch.
Router.

§           Perangkat lunak

Disk Operating Sistem ( DOS ).
Network Operating Sistem ( NOS ).
Perangkat lunak aplikasi.

Definisi Dari Terminal Services?

Beberapa defini tentang Terminal Services adalah sebagai berikut:

1.         Pengembangan dari sistem operasi Windows yang memungkinkan user untuk menjalankan sistem operasi dan aplikasi yang berjalan di Windows melalui terminal emulasi " 

2.         Merupakan fasilitas yang dapat di gunakan untuk memanfaatkan hardware dengan kemampuan rendah (lama) agar dapat menjalankan aplikasi terbaru"

3.         Sebuah layanan yang digunakan untuk mengakses data, aplikasi sampai desktop Windows yang terdapat di sebuah Komputer/Server jarak jauh melalui sebuah jaringan"




Tidak ada komentar:

Posting Komentar